Metode Pembayaran
1. Transfer Bank
Pembayaran order bisa dilakukan dengan transfer lewat Japan Post.
Kami akan mengirim notifikasi pembayaran lewat email setelah proses penyiapan barang selesai.
2. PayPal (Kartu Kredit)
Kami menerima pembayaran dengan akun PayPal dan Kartu Kredit.
Pembayaran dengan kartu kredit terjamin aman dan cepat melalui PayPal.
3. Cash On Delivery (COD)
Pembayaran order bisa dilunasi pada saat penerimaan paket/barang.
Biaya tambahan sebesar 400 sampai 800 yen untuk COD akan dikenakan pada tagihan tergantung besaran total belanja.
- Total belanja dibawah 10.000 Yen : Biaya tambahan COD 330 Yen
- Diatas 10.001 sampai 30.000 Yen : 440 Yen
- Selebihnya biaya tambahan COD 660 Yen